Playstore1

Play store adalah toko atau mall untuk mencari segala macam aplikasi yang kita inginkan. Pada ponsel android, Dan katanya menurut google carilah aplikasi yang resmi. Dan Play storelah tempat yang aman ketimbang yang lainnya.😱😳

Namun pernahkah anda dibuang bingung oleh Playstore itu sendiri..Karena Aplikasi yang anda cari tidak ada disana.😳😱

Playstore2

Yaa!! memang sejak dua tahun mendatang google playstore memperketat aplikasi yang akan ditampilkan secara rinci dengan alasan demi terhindar dari Malware berbahaya. Meski pada kenyataannya Aplikasi yang dilarang itu tidak semuanya mengandung Malware.

Dan dibawah ini saya akan mengulas beberapa aplikasi bermanfaat namun tidak ada di playstore apa saja berikut dibawah ini.

1. APLIKASI TUBEMATE

Aplikasi ini bisa digunakan untuk mengunduh video YouTube secara langsung.Namun, karena tingginya permintaan dan hak kepemilikan video, aplikasi ini pun dilarang. Berada di playstore.

2. APLIKASI MOBDRO

Aplikasi ini mengizinkan penggunanya untuk mengakses live TV dengan mudah.Tak hanya itu, Mabdro juga memiliki saluran terbaik yang disiarkan selama 24jam / 7hari.

3. APLIKASI OGINSTA

Bagikamu pecandu Instagram, ini dia aplikasi yang seharusnya kamu punya. OGInsta memungkinkan pengguna untuk melakukan zoom-in atau memperbesar gambar dalam waktu yang relatif lama.Aplikasi ini juga memiliki fitur mengunduh video dan gambar dari Instagram.Sayang, OGInsta tak tersedia di Google Play Store.

4. APLIKASI OGWHATSAPP

Aplikasi ini memungkinkan kamu untuk menggunakan dua WhatsApp dengan dua nomor berbeda dalam satu ponsel. Dan sayangnya aplikasi ini harus hengkang dari google playstore.

5. APLIKASI FILDO

Fildo adalah aplikasi musik yang memberikan akses pada pengguna untuk mengunduh dan mendengarkan musik secara langsung tanpa ribet.

6. APLIKASI SCR RECORDER PRO

Ini bukan sebuah aplikasi perekam biasa.SCR Recorder Pro memungkinkan pengguna untuk merekam layar di film, game, aplikasi dan banyak lagi.SCR Recorder Pro adalah aplikasi terbaik untuk YouTuber gaming yang membuat video terkait game.Satu lagi fitur yang menarik dari aplikasi ini, yaitu dapat merekam suara internal perangkat dan mengabaikan semua suara yang berasal dari luar.

7. APLIKASI AdAWAY

Aplikasi ini dilarang karena membantu pengguna untuk memblokir iklan dari hampir semua aplikasi.Gimana nih menurut kamu? Sayang sekali ya, padahal aplikasinya sangat bermanfaat tapi nggak ada di Google Play Store.

Sebenarnya banyak sekali aplikasi yang tidak ada digoogle playstore dan yang saya tulis diatas juga hanya sebagian kecil saja. Namun anda tak perlu bingung jika anda ingin aplikasi yang tidak ada diplaystore anda ingin mencarinya diluar playstore dengan cara browsing di google atau aplikasi-aplikasi pihak ketiga lainnya yang setara dengan playstore.

Sumber : Nextren.grid.id

~ "SEMOGA ~ BERMANFAAT" ~